Para seniman di kota Kediri sangat berharap dan berusaha disertai doa , adanya suatu Gedung yang representatif yang bisa menampung dan bisa digunakan oleh semua kesenian di kota Kediri dalam mengelar atau memamerkan karya-karyanya.
By.Purnomo Kediri.